Redaksi

Utamakan Keselamatan Pelanggan, PLN Pastikan Peralatan Kerja Petugas dalam Kondisi Prima

General Manager PLN Unit Induk Distribusi Jakarta Raya, Lasiran memimpin Apel Pasukan dan Gelar Peralatan untuk memastikan peralatan kerja petugas dalam kondisi lengkap dan prima yang digelar di Gudang Sunter, Jakarta Utara. Jakarta, 11 September 2024 – PLN Unit Induk Distribusi (UID) Jakarta Raya terus mengutamakan keselamatan pelanggan dengan memastikan kesiapan seluruh peralatan kerja dan…

Read More

Kampus Energi Hijau Pertama di Jakarta, IT PLN Gunakan REC dan SPKLU

Institut Teknologi PLN menjadi Kampus Pertama di Jakarta yang menggunakan Renewable Energy Certificate (REC). Penyerahan REC langsung diberikan General Manager PLN Unit Induk Distribusi Jakarta Raya, Lasiran kepada Rektor IT PLN, Prof. Dr. Ir Iwa Garniwa M K, MT, IPU, ASEAN.Eng Jakarta, 9 September 2024 – Sebagai upaya mendukung transisi energi, Institut Teknologi (IT) PLN…

Read More

PLN Sukses Kawal Pasokan Listrik Kunjungan Paus Fransiskus dan Indonesia International Sustainability Forum (ISF) 2024

Petugas PLN melakukan siaga untuk memastikan pasokan listrik aman dan andal saat pelaksanaan Misa Akbar Paus Fransiskus di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Jakarta pada Kamis (6/9). Jakarta, 7 September 2024 – PLN Unit Induk Distribusi (UID) Jakarta Raya berhasil memastikan keandalan pasokan listrik event bersejarah yaitu kunjungan Paus Fransiskus ke Indonesia serta penyelenggaraan Indonesia…

Read More

Kemenkomarves Apresiasi Charging Station PLN di ISF 2024

M. Firdausi Manti, Asisten Deputi Industri Maritim dan Transportasi, Kemenkomarves RI, meninjau lokasi Charging Station PLN di stadiun Akuatik, Gelora Bung Karno, Jakarta Pusat. Jakarta, 7 September 2024 – M. Firdausi Manti, Asisten Deputi Industri Maritim dan Transportasi, Kementerian Koordinator Maritim dan Investasi (Kemenkomarves) mengapresiasi charging station PLN yang dibangun khusus untuk agenda Indonesia International…

Read More

Tidak Disangka! Begini Testimoni Delegasi ISF Tentang SPKLU PLN di Stadion Akuatik GBK

Tidak Disangka! Begini Testimoni Delegasi ISF Tentang SPKLU PLN di Stadion Akuatik GBK Jakarta, 7 September 2024. Kehadiran fasilitas Stasiun Pengisian Kendaraan Listrik Umum (SPKLU) di event ISF 2024 memberikan kesan tersendiri bagi salah satu perwakilan delegasi ISF 2024 bernama Doni. Testimoni disampaikan langsung Doni yang sedang mengikuti event ISF 2024. Menurutnya, tersedianya 12 fasilitas…

Read More

Gala Dinner ISF 2024 Berlangsung Megah dengan Pasokan Andal PLN

Manager PLN UP3 Menteng, Ariadi Wisnu Sukendar terjun langsung mengawal jalannya Gala Dinner ISF 2024 yang berlangsung di Monumen Nasional (6/9) Jakarta, 6 September 2024 – Gala Dinner Indonesia International Suistanability Forum (ISF) 2024 yang berlangsung di Monumen Nasional (Monas), Jakarta berlangsung megah berkat pasokan listrik dari PLN. Gala Dinner ini menjadi momen yang ditunggu-tunggu…

Read More

Siagakan 363 Petugas, PLN Sukses Layani Listrik Tanpa Kedip Misa Akbar Paus Fransiskus di GBK

Petugas PLN melakukan siaga untuk memastikan pasokan listrik aman dan andal saat pelaksanaan Misa Akbar Paus Fransiskus di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Jakarta pada Kamis (6/9). Jakarta, 6 September 2024 – PT PLN (Persero) berhasil menghadirkan listrik tanpa kedip pada Misa Akbar yang dipimpin oleh Paus Fransiskus di Gelora Bung Karno (GBK), Jakarta, Kamis…

Read More

PLN Sulap Stadion Akuatik Jadi EV Charging Station Selama ISF 2024

Kendaraan delegasi ISF 2024 sedang melakukan pengisian daya di EV Charging Stasion PLN, Stadion Akuatik, Gelora Bung Karno (GBK), Jakarta Pusat Jakarta, 5 September 2024 – PLN siapkan 12 EV Charger khusus di Stadion Akuatik, Gelora Bung Karno (GBK) untuk melayani kendaraan listrik delegasi dan operasional Indonesia International Sustainability Forum (ISF) 2024. PLN Unit Induk…

Read More

ISF 2024 Dihadiri Para Pemimpin Dunia, PLN Jaga Pasokan Listriknya

Petugas PLN siaga langsung di JCC Senayan, memastikan pasokan listrik untuk ISF 2024 andal dan aman Jakarta, 5 September 2024 – Agenda Indonesia International Suistanability Forum (ISF) 2024 yang berlangsung di Jakarta Convention Center (JCC) Senayan selama 2 hari mendatang telah dimulai, PLN pastikan pasokan listrik untuk gelaran internasional ini berjalan lancar. Acara dibuka oleh…

Read More

Hari Pelanggan Nasional: PLN Ajak Masyarakat Kenali Produk PLN Lewat Lomba Hias Gapura

Senior Manager Niaga dan Manajemen Pelanggan, Inu Suprianto (tengah) menyerahkan hadiah kepada Juara 1 Lomba Hias Gapura dan Lingkungan dari RT.001 RW.004 Karang Tengah, Kota Tangerang yang masuk PLN UP3 Bintaro Jakarta, 5 September 2024 – Dalam rangka Hari Pelanggan Nasional, PLN Unit Induk Distribusi (UID) Jakarta Raya memberikan apresiasi kepada pemenang Lomba Hias Gapura…

Read More
Top