Kilang Pertamina Siap Tangkap Peluang di 2024

Jakarta, Kabar24 – PT Kilang Pertamina Internasional (KPI) meraih kinerja positif pada tahun 2023. Hal ini tergambar pada Rapat Umum Pemegang Saham KPI yang berlangsung di Jakarta. Sejumlah pencapaian positif di tahun buku 2023 membangkitkan semangat untuk meraih kinerja lebih baik di tahun 2024. “KPI berhasil melalui tahun 2023 dengan baik. Hal ini ditandai dengan…

Read More

Nikon Z6 III akan hadir 17 Juni, full-frame untuk video

Kemeriahan perilisan kamera Nikon Z6 III semakin diperkuat dengan dirilisnya teaser resmi kamera mirrorless tersebut. Kemeriahan perilisan kamera Nikon Z6 III semakin diperkuat dengan dirilisnya teaser resmi kamera mirrorless tersebut. Video teaser ini mempromosikan peluncuran Z6 III pada 17 Juni mendatang. Nikon Z6 III telah menjadi subyek beberapa rumor akhir-akhir ini. Ini menampilkan lembar spesifikasi…

Read More

BI Apresiasi AstraPay Selenggarakan Program Literasi Keuangan Digital

Jakarta, Kabar24 – Indonesia telah mengalami transformasi signifikan dalam lanskap keuangan yang didorong oleh proses integrasi sistem pembayaran dengan perkembangan teknologi digital saat ini. Quick Response Code Indonesian Standard (QRIS) menjadi salah satu kunci inovasi yang telah berhasil merevolusi proses pembayaran menjadi lebih sederhana dan turut memberikan kontribusi yang besar bagi pertumbuhan inklusi keuangan di…

Read More

Dukung AI, Western Digital umumkan Siklus Data AI

Untuk mendukung perkembangan AI yang lebih baik, Western Digital hadirkan Siklus Data AI bersama dengan SSD PCIe Gen 5 khusus AI. Western Digital barus saja mengumumkan kehadiran Siklus Data AI. Ini merupakan kerangka kerja enam tahap yang dirancang untuk mendefinisikan kombinasi optimal dari kapasitas penyimpanan untuk beban kerja AI skala besar.  Kerangka kerja ini bertujuan…

Read More

Lionel Messi Pastikan Tidak Bela Argentina Di Olimpiade Paris 2024

kabar24.site – Lionel Messi memastikan tidak akan bermain di Olimpiade musim panas ini bersama Argentina, mengatakan bahwa akan “terlalu berlebihan” untuk bermain juga di Paris setelah mewakili negaranya di Copa America. Messi, 36 tahun, saat ini sedang bersama Argentina untuk mempersiapkan diri mempertahankan gelar juara Copa America di Amerika Serikat. Argentina akan memainkan pertandingan pembuka…

Read More

Indeks belum Mampu Capai Level Tertinggi

Jakarta, Kabar24 – Indeks harga saham gabungan atau IHSG di lantai PT Bursa Efek Indonesia pada penutupan perdagangan Kamis (13/06/2024) masih belum mampu ke level 7.000 poin. Indeks komposit Jakarta ini terperosok 18,53 poin atau setara dengan 0,27 persen ke posisi 6.831,56. Pelaku pasar modal masih terus melakukan penjualan. Akibatnya, indeks semakin menjauh dari level…

Read More

YouTube dituduh menopang monopoli Google

Google saat ini sudah menghadapi dua gugatan antitrust dari DOJ dan beberapa negara bagian, yang menuduh perusahaan memonopoli pasar pencarian online dan teknologi periklanan digital. YouTube, platform video terbesar di dunia, kini dituduh menjadi “kaki ketiga yang menopang monopoli Google”. Kelompok advokasi yang berfokus pada teknologi dan persaingan mendesak Departemen Kehakiman AS (DOJ) untuk segera…

Read More

Repsol Garap Proyek Pengembangan Lapangan Saka Kemang

Jakarta, Kabar24 – Paska persetujuan Plant of Development (POD) I Revisi Lapangan Kaliberau, perkembangan Proyek Saka Kemang dengan operator Kontraktor Kontrak Kerja Sama (KKKS) Repsol terus berprogres. Berdasarkan data di Satuan Kerja Khusus Pelaksana Kegiatan Usaha Hulu Minyak dan Gas Bumi (SKK Migas), hingga 28 Mei 2024 proyek tersebut sudah menyelesaikan basic engineering design for…

Read More

5 inovasi terbaru Apple visionOS 2

Dalam acara pembukaan WWDC 2024, serangkaian fitur baru yang mengagumkan diungkapkan, menandai langkah besar dalam evolusi teknologi realitas campuran. Apple mengguncang industri dengan pengumuman visionOS 2, pembaruan revolusioner untuk headset Mixed Reality (MR) unggulan mereka, Apple Vision Pro. Dalam acara pembukaan WWDC 2024, serangkaian fitur baru yang mengagumkan diungkapkan, menandai langkah besar dalam evolusi teknologi…

Read More

PUPR Rampungkan Sistem Jaringan Air Baku Pasigala

Jakarta, Kabar24 – Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) telah menyelesaikan rekonstruksi dan peningkatan Sistem Jaringan Air Baku Pasigala (Palu, Sigi dan Donggala) untuk mengembalikan fungsi air penyediaan air baku dari Intake Saluki dengan kapasitas 600 liter/detik yang rusak akibat bencana gempa bumi dan likufikasi pada 2018 silam di Palu Sulawesi Tengah. Menteri PUPR…

Read More
Top